Klik next lalu akan masuk ke dalam android project, lalu masukkan Project Name yang kita inginkan lalu klik next seperti gambar di bawah ini
setelah itu kita pilih android target minimum, yang di pilih saat ini yaitu platform android 2.2 dengan API keys 8
Pada eclipse akan muncul sebuah project android yang berisi java dan XML seperti gambar berikut
Untuk pertama kita masuk ke dalam folder res-layout-main.xml. dimana kita akan membuat tampilan di layout main
Masukkan layout relative layout dengan mendrag ke dalam layout main tersebut.
Lalu masukkan 2 widget button kedalam layout tersebut
Masuk kedalam tab main.xml dan ketikan source code seperti berikut
Maksud dari listing di atas adalah kita membuat sebuah relative layout dengan 2 buah widget button. Untuk button pertama dengan id btn_start yang berarti button tersebut mempunyai id btn_start, dengan layout width wrap_content yang berarti lebar button tersebut akan menyesuaikan keadaan layout linear, button tersebut sejajar kiri kanan dengan layout linear dan terakhir android:text yang berarti untuk membuat sebuah text di dalam button tersebut. Untuk button kedua hamper sama dengan button, hanya disini id button 2 dibuat btn_exit dan mempunyai rata bawah yang artinya button tesebut akan tampil pada bagian dasar layout linear.
OUTPUT PROGRAM :
0 comments:
Posting Komentar